book

Epidemologi Penyakit Tidak Menular

Dibeli 0x
  • PenerbitLepkhairPress
  • Tahun2023
  • KategoriKedokteran

Buku ini terdiri 8 bab yang terdiri dari penyakit tidak menular yang terbanyak di Indonesia menurut Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) tahun 2018. Buku ini disusun dengan harapan agar dapat bermanfaat sebegai referensi kelak pada penyakit tidak menular. Menurut data dari World Health Organization (WHO), pada tahun 2022, PTM dapat menyumbang 41 juta kematian setiap tahunnya, atau 74% dari seluruh kematian di seluruh dunia. Ini termasuk penyakit kardiovaskular (17,9 juta kasus per tahun), kanker (9,3 juta kasus), kondisi pernapasan kronis (4,1 juta kasus), dan diabetes (2,0 juta kasus per tahun), termasuk kematian akibat penyakit ginjal oleh karena diabetes. Sekitar 80% dari seluruh kematian dini terkait PTM disebabkan oleh keempat jenis penyakit ini. 17 juta orang di seluruh dunia meninggal dunia akibat PTM sebelum berusia 70 tahun, dan 86% dari kematian dini ini terjadi di negara-negara berpenghasilan rendah dan menengah....

WHATSAPP SMS TELPON EMAIL
Judul Epidemologi Penyakit Tidak Menular
Penerbit LepkhairPress
Penulis Fera The, Dini R Permana, Liasari Armaijn, Soesanti, Andi Sakurawaty, Tuthanurani Nachrawy
ISBN -
Ukuran 148 x 210mm
Kertas Digital (PDF)
Tahun 2023
Total halaman 136
Kategori Kedokteran

Rekomendasi

Epidemologi Penyakit Tidak Menular
Rp 0
Detail